Sabtu, 28 April 2012

SMASH menyabet 3 PENGHARGAAN @SMA

Waw!!!!!!!!!! SMASH dan SMASHBLAST pada kegirangan!!! kenapa???.....  karena tepat pada tanggal 27 April 2012, SCTV MUSIC AWARDS diselenggarakan dan SMASH mendapatkan 3 penghargaan sekaligus!!! gimana gak seneng tuh SMASHBLAST dan SMASH. Mereka mendapatkan penghargaan pada nominasi pendatang baru paling ngetop, boyband paling ngetop, dan yang ditunggu-tunggu adalah nominasi lagu paling ngetop, dan pemenangnya adalah....... pastinya SMASH!!!!!!!! yeeeeee!!!!!! Pada speach, mereka ga pernah lupa untuk nyebutin nama SMASHBLAST yang udah ngevote mereka. SMASH juga ga nyangka kalau mereka akan menyabet semua nominasi. Infonya nich(dari FB).... si Rangga sampai jingkrak-jingkrak pas tahu kalau SMASH menang pada nominasi pendatang baru paling ngetop. Mereka juga perform 3 lagu yaitu senyum semangat, ahh, dan i heart you, pastinya dalam versi yang agak berbeda. Pada lagu ahh, dibuka dengan beat box dan aksi dance dari dua bersaudara Reza-Ilham dan Bisma. wah..... BISMANIAC, REZALWAYS, dan ILHAM FEVER pasti pada teriak-teriak histeris ngeliat dance mereka (termasuk aku heheheh). Lagu ahh diiringi beat box. Mereka memakai 2 kostum. Tak hanya perform, mereka juga membacakan nominasi album solo wanita paling ngetop. Sebelum membacakan pemenangnya, Rafael menanyakan siapa jagoan dari MS. Bisma menjagokan IDP, Ilham menjagokan Agnes Monica, Morgan menjagokan Rossa, Rangga menjagokan Syahrini dengan menaikan poninya. dan pemenangnya adalah Syahrini.
Di belakang panggung, mereka sempat berfoto dengan piala yang mereka dapat. Sempat ada rumor kalau SMASH berada di urutan terbawah pada nominasinya. Tetapi, itu tak terbukti. Setelah mereka menang, FB dan twitter rame membicarakan tentang kemenangan mereka dan mereka juga ikut bangga serta senang.
Tanggal 28 nya ada rerun SMA. Jadi, yang pada tidur pas livenya bisa nonton di rerun nya. Rerun konser putih abu-abu juga pada tanggal yang sama.

SMASH  dan SMASHBLAST akan terus senyum semangat!!! dan semoga SMASH akan mendapatkan penghargaan-penghargaan lainnya dan meningkatkan prestasi.

Senin, 16 April 2012

SMASH menjadi anak SMA

Tanggal 15 April kemarin, SMASH perform di Konser PAA. dan kostum mereka adalah PUTIH ABU-ABU ala ala anak SMA gitu deh.... wah si Rafael, Rangga, Morgan dan Bisma serasa kembali ke masa SMA tuh. Tapi... si Rafael dan Rangga katanya malu pake seragam SMA (info dari FB). kan mereka udah pada kuliah. hahahh :D
Konser ini berkonsep drama musikal. Pada saat lomba nyanyi antar BLINK dan LOLYPOP, Morgan berperan sebagai salah satu juri dan Bisma sebagai MC. wah.... kerjaan baru tuh ahhahah!!!
Saat SMASH perform penonton pada teriakin nama MS. Mungkin yang datang ke konser itu SMASHBLAST semua kali ya???? ^_^ SMASH menyanyikan 4 lagu. pertama Senyum Semangat, ke-2 I Heart you, ke-3 Gadisku dan terakhir lagu Ahh. Saat lagu pertama dan ke-2 mereka perform pake seragam, sisanya pake pakaian formal dan cassual gitu dan bertema hitam-hitam.
ini dia foto-fotonya

ini sebelum konser

sumber foto: www.facebook.com

SMASH @OVJ

Pada tanggal 11 April lalu, SMASH main di OVJ. wahhh lucu banget mereka!!!!! Awalnya Bisma dan Morgan disuruh untuk ngegombalin sinden sinden. Morgan lancar banget ngegombalnya. Giliran Bisma... dy ga tahu harus ngomong apa. Bingung??!!!!! Akhirnya sinden-sinden itu disuruh untuk milih siapa pemenangnya. dan pemenangnya adalah........... Morgan!!!! yeeeee!!!! Dan dy dinobatkan sebagai dalang!!!!! Apa reaksi Morgan setelah tahu dirinya akan menjadi dalang di episode OVJ kali ini???? Dy cuma bengong ga percaya gitu. Lucu banget ekspresi wajahnya!!! :D  Episode OVJ kali ini berjudul "Raja Gombal". Morgan agak kaku sebagai dalang. Dy juga nyanyiin lagu yang judulnya "Apa Aja Deh" untuk Rahma Azhari. Lucu ya??!!! karena saat Morgan nyanyiin lagu itu spontan aja, tapi suaranya..... minta ampun bagusnya. Bisma menjadi korban jatuh pertama di segmen 2, akibat kejahilan wayang-wayang OVJ. Rafael menjadi korban jatuh ke-2 di segmen 4 (kalau gak salah ^_^). Dicky menjadi korban jatuh terakhir di segmen 5 (kalau gak salah ^_^). Segmen yang paling kocak adalah segmen dimana ada Rangga dan Reza. Mulai deh Rangga beraksi dengan joget andalannya. dan itu lucu banget!!! Bagi Rangganizer, nyesel kalau ga nonton. Diakhir acara OVJ, ceritanya ga dilanjutin soalnya SMASH pada rame sendiri. SMASH juga perform menyanyikan 3 lagu. Mereka kocak banget deh pokokya!!! :) ^_^ live lagi
Ini dy foto-foto SMASH @OVJ
sumber foto: www.facebook.com

Sabtu, 14 April 2012

2nd ANNIVERSARY SMASH

Tepat pada tanggal 10 April 2012, boyband Indonesia SMASH berulang tahun yang ke-2. Tepat pukul 00.00 SMASHBLAST mengucapkan selamat ULTAH untuk SMASH lewat facebook dan twitter. Dicky SMASH juga sempat ON disalah satu FP SMASHBLAST pada saat detik-detik ULTAH SMASH. SMASHBLAST mengucapkan harapannya untuk SMASH. Kebanyakan mereka berharap SMASH bisa go international. Dan sempat beberapa kali salah satu MS on disalah satu FP, semenjak ultahnya yang ke dua. 
Para orangtua MS mengunjungi mereka dihari anniversarynya. SMASH merayakan anniversary nya yang ke-2 dengan mengunjungi suatu panti asuhan dan menghibur anak-anak yatim disana. mulia bgt yah.... ^_^
Diusia yang masih sangat muda  ini SMASH sudah bisa go international. Cukup membanggakan bukan?? Tapi SMASH tak mudah bangga dan merasa berada di atas angin. Rencananya SMASH akan mengunjungi SINGAPURA dan BRUNEI DARUSSALAM (info dari FB). Kabarnya SMASH akan mengeluarkan album ke-2nya di bulan Juni tahun ini (sekali lagi info dari FB ^_^). Album mereka kali ini kabanyakan berbahasa Inggris. yahhh... lumayan lah untuk belajar bahasa Inggris. Nanti SMASHBLAST jadi jago bahasa Inggris deh gara-gara sering dengerin lagunya SMASH, heheheheheh ^_^ (amiiin).

Semoga apa yang diharapkan SMASH bisa terwujud, SMASHBLAST selalu setia dengan SMASH, dan cepat keluarin album baru, VC baru, dan single baru. HAPPY 2nd ANNIVERSARY SMASH!!!!!!! ^_^

Sabtu, 07 April 2012

Tugas Bahasa Arab minggu ini..


nama-nama bulan Hijriyah
Muharrom (محرمالحرام)
Shofar (ﺻﻔﺮ)
Robi’ul Awwal (ﺭﺑﻴﻊﺍﻷﻭﻝ)
Robi’uts Tsani/Akhir (ﺭﺑﻴﻊﺍﻷﺧﻴﺮ / ﺭﺑﻴﻊﺍﻟﺜﺎﻧﻲ)
Jumadil Ula (جمادىالأولى)
Jumadil Akhiroh/Tsaniyah (جمادىالآخرة / ﺟﻤاﺪىﺍﻟﺜﺎﻧﻲة)
Rojab (ﺭﺟﺐ)
Sya’ban (ﺷﻌﺒاﻦ)
Romadhon (ﺭﻣﻀاﻦ)
Syawwal (ﺷﻮﺍﻝ)
Dzulqo’dah (ﺫﻭﺍﻟﻘﻌﺪة)
Dzulhijjah (ﺫﻭﺍﻟﺤﺠة)